Visi Dan Misi

VISI & MISI

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

VISI :

FAKULTAS PERTANIAN YANG UNGGUL DAN BERDAYA SAING DI BIDANG PERTANIAN BERBASIS SUMBERDAYA DAN KEARIFAN LOKAL PADA TAHUN 2023.

MISI :

1. MENGEMBANGKAN PENDIDIKAN, PENELITIAN DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT BERBASIS DIGITAL GUNA MENGHASILKAN LULUSAN YANG MEMILIKI KECAKAPAN DIGITAL, PROFESIONAL, NILAI-NILAI BUDAYA BIDANG PERTANIAN.

2. MENINGKATKAN KOMPETISI PENELITIAN DAN MENGEMBANGKAN KOMPETENSI PENELITI UNTUK MENGHASILKAN IPTEK TERBARUKAN BIDANG PERTANIAN SECARA BERKELANJUTAN.

3. MENGEMBANGKAN HIRILISASI RISET MELALUI KEGIATAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT YANG INOVATIF, BERKELANJUTAN DAN TERPADU DI BIDANG PERTANIAN.

4. MENYELENGGARAKAN TATA KELOLA DAN LAYANAN YANG PROFESIONAL, TRANSPARAN, AKUNTABEL, DAN BERTANGGUNG JAWAB MENUJU TATA KELOLA FAKULTAS YANG BAIK.

5. MENJALIN DAN MENINGKATKAN KEMITRAAN DAN JEJARING KERJA SAMA MENDUKUNG TRI DHARMA PERGURUAN TINGGI BIDANG PERTANIAN BAIK TINGKAT LOKAL, REGIONAL, NASIONAL DAN INTERNASIONAL.

Agenda

24 September 2023

HARI TANI

Hari Tani Nasional 2023

1 September 2023

Dies Natalis UNG

Hari Lahir Universitas Negeri Gorontalo ke 60

16 - 17 Maret 2020

RAPAT KERJA 2020

Kegiatan Rapat Kerja "Penguatan dan Akselerasi Program Kerja Tahun 2020" Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo

24 - 25 November 2018

Seminar Nasional Integrated Farming System

Tema "Pengembangan Pertanian, Peternakan dan Perikanan Berkelanjutan dalam Mendukung Terwujudnya Kemandirian, Ketahanan Pangan Nasional dan Kesejahteraan Petani, Peternak dan Nelayan"