VISI & MISI
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO
VISI :
MENJADI FAKULTAS YANG UNGGUL DAN BERDAYA SAING DALAM PENGEMBANGAN INOVASI PERTANIAN BERBASIS KAWASAN
MISI :
1. MENGEMBANGKAN PENDIDIKAN DAN PENGAJARAN DIGITAL BASED LEARNING GUNA MENGHASILKAN LULUSAN YANG MEMILIKI KEMAMPUAN PROFESIONALITAS DENGAN MENGUASAI TEKNOLOGI DIBIDANG PERTANIAN.
2. MENINGKATKAN KOMPETENSI PENELITI UNTUK MENGHASILKAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI TERBARUKAN YANG MEMILIKI MANFAAT UNTUK MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT, PEMBANGUNAN DAERAH DAN NASIONAL SECARA BERKELANJUTAN.
3. MENGEMBANGKAN KEGIATAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT YANG INOVATIF DAN MELAKUKAN PENYEBARLUASAN SERTA PENERAPAN HASIL-HASIL PENELITIAN UNTUK MENUNJANG PEMBANGUNAN DAERAH DAN NASIONAL DALAM RANGKA MENGURANGI ANGKA KEMISKINAN DAN KETIMPANGAN.
4. MENGEMBANGKAN KEMITRAAN DAN JEJARING KERJASAMA YANG LUAS UNTUK MEMAJUKAN PENDIDIKAN, PENELITIAN DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT.
5. MEMPERKUAT NILAI-NILAI BUDAYA MELALUI PENERAPAN SAINS DAN TEKNOLOGI SERTA INOVASI BERBASIS KAWASAN.
6. MENYELENGGARAKAN TATA KELOLA DAN LAYANAN YANG PROFESSIONAL, TRANSPARAN, DAN AKUNTABILITAS YANG TINGGI MENUJU GOOD UNIVERSITY GOVERNANCE.
Hari Tani Nasional 2023
Hari Lahir Universitas Negeri Gorontalo ke 60
Kegiatan Rapat Kerja "Penguatan dan Akselerasi Program Kerja Tahun 2020" Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo
Tema "Pengembangan Pertanian, Peternakan dan Perikanan Berkelanjutan dalam Mendukung Terwujudnya Kemandirian, Ketahanan Pangan Nasional dan Kesejahteraan Petani, Peternak dan Nelayan"